Inovasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Melalui Pendekatan Discovery Learning

Authors

  • Fentika Zahra Qoirunnisa Pendidikan Agama Islam, UIN Walisongo Semarang
  • Bakti Fatwa Anbiya Pendidikan Agama Islam, UIN Walisongo Semarang

Keywords:

Inovasi Pembelajaran, Pendidikan Agama Islam, Discovery Learning

Abstract

Pembelajaran menemui berbagai macam permasalahan memasuki abad 21, salah satunya kejenuhan dalam belajar. Inovasi pembelajaran diperlukan dalam merubah mindset pembelajaran PAI yang kaku serta menjaga relevansi dengan kebutuhan pendidikan pada abad ini dengan menempatkan siswa sebagai objek sekaligus subjek, pendekatan Discovery Learning merubah arah pembelajaran passive learning menjadi active learning. Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi bagaimana hasil penerapan pembelajaran inovatif menggunakan Discovery Learning terhadap hasil belajar, keterlibatan siswa, hingga rata-rata dalam Pra dan Pasca Siklus. Penulis menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi pustaka dengan menghimpun bacaan buku, jurnal, hingga artikel yang relevan dengan pembahasan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan rata-rata kelas, hasil belajar, hingga keterlibatan siswa dalam pasca siklus yang diujikan. Oleh karena itu, inovasi pembelajaran PAI melalui pendekatan Discovery Learning menjadi solusi yang relevan dalam membentuk pembelajaran PAI yang dinamis dan interaktif.

References

Alwi, M., Wingkolatin, W., & Marwiah, M. (2024). Kreatifitas Guru dalam Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Tema Kewirausahaan Sebagai Upaya Menanamkan Jiwa Entrepreneur Peserta Didik di SMP Negeri 5 Samarinda. Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, 1(2), 270–276. https://journal.pipuswina.com/index.php/jippsi/article/view/49

Asbar, A. M. (2018). Implementasi Model Discovery Learning dalam Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti di SMAN 1 Bulukumba. SYAMIL: Jurnal Pendidikan Agama Islam (Journal of Islamic Education), 6(1), Article 1. https://doi.org/10.21093/sy.v6i1.909

Aziz, M. L. (2019). Implementasi Pendekatan Saintifik Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Minat Belajar PAI di SMKN 1 Ponorogo Tahun Pelajaran 2019-2020 [Diploma, IAIN Ponorogo]. https://etheses.iainponorogo.ac.id/8319/

Daskalovska, N., Gudeva, L. K., & Ivanovska, B. (2012). Learner motivation and interest. Procedia-Social and Behavioral Sciences, 46, 1187–1191.

Fardilah, E., Kamal, M., Aprison, W., & Wati, S. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Dalam Pembelajaran PAI Di SMAN 1 Lareh Sago Halaban. ALFIHRIS : Jurnal Inspirasi Pendidikan, 1(2), Article 2. https://doi.org/10.59246/alfihris.v1i2.221

Fauziyah, N. (2013). FAKTOR PENYEBAB KEJENUHAN BELAJAR SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM (SKI) PADA SISWA KELAS XI JURUSAN KEAGAMAAN DI MAN TEMPEL SLEMAN. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 10(1), Article 1.

Hammer, D. (1997). Discovery Learning and discovery teaching. Cognition and Instruction, 15(4), 485–529.

Hingan, A. O. W., Wingkolatin, W., & Majid, N. (2024). Peran Guru Sebagai Motivator Dalam Menanamkan Nilai Nasionalisme Pada Siswa Melalui Pembelajaran PPKn Di SMP Negeri 40 Samarinda. Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, 1(2), 149–163. https://journal.pipuswina.com/index.php/jippsi/article/view/21

Junaedi, I. (2019). Proses pembelajaran yang efektif. JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), 3(2), 19–25.

Kamaludin, K., Taulany, H., & Slamet, S. (2024). Enhancing Competitive Advantage in the Disruptive Era: Strategy Formulation Framework in Model Public Junior High Schools in Indonesia. AL-TANZIM: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 8(1), 42–58. https://doi.org/https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v8i1.6861

Khasinah, S. (2021). DISCOVERY LEARNING: DEFINISI, SINTAKSIS, KEUNGGULAN DAN KELEMAHAN. Jurnal MUDARRISUNA: Media Kajian Pendidikan Agama Islam, 11(3), Article 3. https://doi.org/10.22373/jm.v11i3.5821

M. Holil. (2023). PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MELAUI DISCOVERY LEARNING, PROBLEM BASED LEARNING, DAN PROJECT BASED LEARNING. LISAN AL-HAL: Jurnal Pengembangan Pemikiran Dan Kebudayaan, Vol. 17 No. 1 (2023): JUNI, 124–138.

Moto, M. M. (2019). Pengaruh penggunaan media pembelajaran dalam dunia pendidikan. Indonesian Journal of Primary Education, 3(1), 20–28.

Nurmaidah, I. A., Surana, D., & Rachmah, H. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Siswa pada Pelajaran Pendidikan Agama Islam melalui Model Discovery Learning. Jurnal Riset Pendidikan Agama Islam, 69–76. https://doi.org/10.29313/jrpai.v3i1.1952

Qori, H. (n.d.). Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Berbasis Google Classroom Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Laju Reaksi.

Rotgans, J. I., & Schmidt, H. G. (2011). Situational interest and academic achievement in the active-learning classroom. Learning and Instruction, 21(1), 58–67.

Sari, I., & Hamami, T. (2022). Pengembangan metode flipped classroom dalam pendidikan agama islam: Solusi pembelajaran di masa pandemi Covid-19. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(4), 5744–5753.

Sipahutar, N., Wandini, R. R., & Suheri, M. (2023). Peran Pendidikan Agama Islam dalam Membangun Moralitas Siswa di Era Digital (Studi di SMP IT Mutiara Aulia Sei Mencirim). Indo-MathEdu Intellectuals Journal, 4(3), 2936–2941.

Smaldino, S. E., Lowther, D. L., & Russel, J. D. (2011). Teknologi Pembelajaran dan media untuk belajar. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Svinicki, M. D. (1998). A theoretical foundation for discovery learning. Advances in Physiology Education, 275(6), S4.

Tukaryanto, T., Hendikawati, P., & Nugroho, S. (2018). Peningkatan kemampuan penalaran matematik dan percaya diri siswa kelas x melalui model discovery learning. 1, 656–662.

Winarti, W., & Suyadi, S. (2020). Pelaksanaan Model Discovery Learning Jerome Bruner pada Pembelajaran PAI di SMPN 3 Depok Sleman Yogyakarta. QALAMUNA: Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Agama, 12(2), 153–162. https://doi.org/10.37680/qalamuna.v12i2.503

Published

2024-04-25